Marilah kita mengenal dan berusaha sungguh-sungguh mengenal TUHAN; Ia pasti muncul seperti fajar, Ia akan datang kepada kita seperti hujan, seperti hujan pada akhir musim yang mengairi bumi. Hosea 6:3
Spirit
Arus Hayat
Fresh Juice
Our Daily
English
Mandarin
Russia
Bread
Thailand
Indonesia
Cambodia
Help make a difference in the lives of children in need. Now is the time to sponsor a child.
Yudas 1:25 Allah yang esa, Juruselamat kita oleh Yesus Kristus, Tuhan kita, bagi Dia adalah kemuliaan, kebesaran, kekuatan dan kuasa sebelum segala abad dan sekarang dan sampai selama-lamanya. Amin.

Jumat, 07 Juni 2013

Antara Kerja dan Menyembah


  • Bekerja, Bekerja, Bekerja.
  • Etika Kristen ialah Bekerja.
  • Menyembah, Menyembah, Menyembah.
  • Etika sang Bapa ialah Menyembah.
  • Kita agaknya tidak mendengar Dia berkata:
  •                                                "Aku kehendaki penyembahanmu;
  •                                                            Aku inginkan penyembahanmu;
  • dan bila kau menyembahKu - Aku akan mendengar doa-doamu,
  • Aku akan mengembalikan pulang anak-anakmu yang melantur,
  •                                                vitalitas kepada hubungan yang sudah melemah,
  •                                                 kekuatan kepada yang sakit dan terluka, dan
  •                                                 keberanian kepada yang bersusah-hati".
  • Namun kita terjun ke dalam pekerjaan-pekerjaan kita
  • melupakan bahwa pekerjaan kita barulah bernilai - sesudah kita menyembah;
  • dan bahwa Ia menciptakan kita melebihi semua makhluk ciptaan lainnya
  • untuk menyembah - dan mengalami tingkat-tingkat keintiman baru bersamaNya.
  • Betapa menyedihkan bahwa kita tidak menyadari kebenaran dalam kata-kata:
  • "Akhir utama manusia mengasihi Allah
  • dan menikmati Dia selama-lamanya".
  • Bila kita menyembah kita dapat mengenalNya -
  • Siapa Dia, bagaimana Ia berpikir
  • dan bahwa  Ia bertindak sesuai dengan rencanaNya.
  • Ia melakukan perkara-perkara perkasa
  • bagi anak-anakNya yang menyembah;
  • "Pekerjaan-pekerjaan yang lebih besar akan kau lakukan", firmanNya.
  • Kita begitu sibuk
  •          menelusuri gerak-gerak penyembahan;
  •          memainkan permainan-permainan kita,
  •          ( Alkitabku diberi tanda lebih banyak daripada Alkitabmu --
  •          aku memberi persepuluhan 2 kali lipat (20%) dari pendapat - kotorku;
  •          aku bersaksi kepada 5 orang setiap minggu;
  •          aku menjalani puasa 40 hari ),
  • sehingga kita menjadi ahli dalam
  •          ke "bangunan-diri"an yang agamawi.
  • Kita bangga akan pekerjaan-pekerjaan baik kita :
  •          pergi ke gereja;
  •          membina kehidupan;
  •          memelihara rumahtangga kita;
  •          mengutamakan perkara-perkara sepele,
  •          dan menyepelekan perkara-perkara utama --
  • sehingga pada akhirnya kita termakan oleh kejenuhan,
  •     luluh kepada ketiadaan;
  •         tidak menyadari bahwa Ia menciptakan kita
  • dengan suatu perasaan yang hampa,
  •                                                     sakit,
  •                                                     damba,
  • yang cuma dapat dipenuhi apabila kita MENYEMBAH DIA !
  
Perpustakaan:  Di kutip dari Jack Mcalister ,   Worsip Seminars International    Po. Box 4004                         Sylmar, California 91342, USA 
Direvisi oleh : YALLKI Keutamaan dalam keseimbangan hidup berasal dari judul Bekerja - Menyembah Penulis tulisan Bekerja - Menyembah berasal dari Hazel Mc Alister.

Sumber ://weruah.wordpress.com/2009/08/27/hal-utama-bagi-manusia-dan-harapan-pencipta/ 




Publikasi: Thu, 27 Aug 2009 00:36:46 +0000 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Apakah Anda memiliki saran dan usulan terhadap blog ini, 
Jika ada mohon agar dapat disampaikan. 
Saran dapat disampaikan melalui

1. Facebook.

2.Twitter


3. Email Send mail
"Berilah nasihat, pertahankanlah hak, jadilah naungan yang teduh di waktu rembang tengah hari; sembunyikanlah orang-orang yang terbuang, janganlah khianati orang-orang pelarian!
Yesaya 16:3

Betapa banyak perbuatan-Mu, ya TUHAN, sekaliannya Kaujadikan dengan kebijaksanaan, bumi penuh dengan ciptaan-Mu


Prayer Cycle
11 May - 17 May 2014
EHC Prayer

Sebab semuanya itu dikuduskan oleh firman Allah dan oleh doa
Kalender Doa Bulan April

Aku akan memberi mereka suatu hati untuk mengenal Aku, yaitu bahwa Akulah TUHAN. Mereka akan menjadi umat-Ku dan Aku ini akan menjadi Allah mereka, sebab mereka akan bertobat kepada-Ku dengan segenap hatinya (Yeremia 24:7)

Tetaplah berdoa
"Yang berbahagia ialah mereka yang mendengarkan firman Allah dan yang memeliharanya."